Serli Marlina Rela Mengurus Anak dan Ibunya Sakit

Jawa Barat199 Views

PURWAKARTA – Sudah sekitar 2 tahun berjuang mengurus anaknya menderita sakit Hydrocpalus dan mengurus ibu kandungnya terkena penyakit struk hanya bisa pasrah dan nyakin kepada allah swt.

Serli Marlina (23) warga Desa Parakanlima Kecamatan Jatiluhur Kabupaten Purwakarta Jawa Barat hanya bisa mengobati anaknya kerumah sakit di Bandung sehingga bisa dilakukan oprasi dibagian belakang kepala anak, “alhamdulillah ada perubahan dibagian kepalanya mengecil”.

Harus berobat jalan setiap bulan mencapai 5 kali, saya tidak mampu mengeluwarkan biaya sangat besar, karena uang dari mana sedangkan saya kerja serabutan ditambah harus mengurus ibu kandung sakit struk saat ini.

Sementara saya dari anak lahir sudah di talak oleh suami jadi haya berjuang sendri saat ini, dulu saja saya habis ratusan juta sampai menjual tanah warisan dari ayah sudah almarhum, padahal itu pun sudah di bantu dengan BPJS.

Untuk saat ini kami haya bisa pasrah saja menghadapi ujian yang menimpah keluarga dengan mengurus anak dan ibu yang sakit dirumah walaupun untuk makan saja bingung sehari harinya dari mana.

Kepala Desa Parakanlima Jaya Permana membenarkan ada warganya yang menderita Hydrocpalus bahkan dari pihak Pemeritahan Desa (Pemdes) Parakanlima maupun Kecamatan sudah berupaya membantunya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *